Kerugian pariwisata Bali akibat erupsi Gunung Agung ditaksir Rp 234 M per hari
Terhitung sejak Senin (27/11) hingga Rabu (29/11) sore pukul 15.00 WITA, Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai tutup akibat erupsi Gunung Agung.
Ketua PHRI BPD Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati mengatakan, penutupan bandara selama tiga hari membuat dunia pariwisata mengalami kerugian Rp 234 miliar per hari.
Dasar penghitungan itu kata dia setiap hari ada 18 ribu wisatawan yang datang ke Bali. Dia menjelaskan, bila mengacu pada data Bank Indonesia setiap orang paling tidak selama tinggal di Bali menghabiskan uang Rp 13 jutaan. agen poker online terpercaya Indonesia
"Silakan dikalikan saja uang tersebut dikali 18 ribu orang potensi uang yang hilang sebanyak Rp 234 miliar," tulisnya melalui pesan singkat, Rabu (29/11).
Dia menyatakan, hotel yang ada di bawah PHRI telah memberikan layanan gratis kepada wisatawan yang tertahan di Bali akibat bandara Ngurah Rai ditutup. bandar kiu
Calon Wakil Gubernur Bali dari partai PDIP ini menjelaskan bahwa adanya hal tersebut juga sudah sesuai dengan permintaan Gubernur Bali I Made Mangku Pastika. BandarQ
"Gubernur Bali sudah memberikan surat edaran bahwa hotel yang ada di Bali memberikan menginap gratis untuk wisatawan," pungkasnya. judi domino
Komentar
Posting Komentar